Samsung adalah salah satu produsen yang telah menghadirkan beberapa smartphone canggih dan menjadi pilihan masyarakat. desain dari hp terbaru samsung sangat bagus sekali selain itu banyak sekali fitur yang pastinya membuat anda merasa puas. Walaupun banyak sekali sekarang produk smartphone yang beredar di masyarakat para konsumen pastinya akan memilih samsung karena produk dari samsung ini sangat terpercaya dan produknya pun sangat awet sekali . untuk harga dari produk brand yang terkenal tersebut sangat bervariasi dan tentunya terjangkau bagi semua kalangan. Untuk kali ini saya akan memberikan beberapa jenis hp samsung yang bisa menjadi rekomendasi untuk anda :

1 . Samsung Galaxy Grand
Jenis hp terbaru samsung yang pertama saya bahas adalah Galaxy Grand. Produk yang satu ini memiliki prosesor quad core 1.4 Ghz dan operating system menggunakan android 4.0 (ICS). Tentunya hal tersebut sangat membantu kinerja smartphone anda. untuk ramnya berkapasitas 2 Gb dan internal 16 Gb. Layar yang berukuran 4.8 inch serta kamera belakang 8 mp dengan auto fokus dan flash dan kamera depan 1,9 mega pixel. Harga baru dari produk ini Rp 3.300.000.

2 . Samsung Galaxy S3 Mini
Untuk yang selanjutnya adalah galaxy s3 mini dengan harga baru Rp 2.600.000. produk ini menawarkan spesifikasinya seperti prosesor menggunakan dual – Core 1 Ghz. Untuk memory internal berkapasitas 8 Gb. Selain itu juga layar yang berukuran 4.8 inch. Operating system S3 ini menggunakan jelly bean. Untuk jaringan menggunakan GSM dan HSPA. Selain itu kamera yang di tawarkan 8 mega pixel untuk kamera belakang serta auto focus dan flash. Kamera depan VGA.

3 . Samsung Galaxy Note 2
Daftar harga smartphone samsung yang terakhir adalah note 2. Dengan layar yang sangat besar tentunya anda akan puas apabila sedang menonton video atau pun bermain game. Layar berukuran 5.5 inch. Untuk ramnya di beri kapsitas 2 Gb dan memory internal 16 Gb. Selain itu prosesor menggunakan quad – Core 1.6 Ghz dan operating system menggunakan android jelly bean. Untuk kamera belakangnya berukuran 8 mega pixel di sertai dengan flash dan auto fokus. Sedangkan untuk kamera depan 1.9 mega pixel. Harga barunya bernilai Rp 5.400.000.